VISI
Menjadi lembaga yang ikut andil dalam meningkatkan kesejahteraan dan ketakwaan masyarakat
MISI
1. Menjadi mitra terpercaya
dalam penyaluran dari donatur
2. Menumbuhkan potensi ekonomi
masyarakat
3. Mengedukasi masyarakat
untuk berpartisipasi dan peduli dalam peningkatan kesejahteraan masyarakat